Ads

Soal dan Kunci Jawaban Post Test Modul 2 Topik: Merdeka Belajar

Platform Merdeka Mengajar

Soal dan Kunci Jawaban Post Test Modul 2 Topik: Merdeka Belajar - Bapak/Ibu yang sedang mengerjakan pelatihan mandiri di Platform Merdeka Mengajar (PMM) dan telah mengerjakan seluruh aktivitas yang terdapat dalam setiap modul seperti, menonton video materi pembelajaran, mengerjakan latihan, dan mengisi cerita refleksi tentu akan mengerjakan soal post test.

Beberapa hal yang perlu diperhatikan saat melaksanakan postest:

  • Bapak/Ibu dapat mengerjakan soal secara acak, namun semua soal wajib dijawab.
  • Setelah semua selesai dijawab klik "kumpulkan", kemudian akan muncul penilaian dan rekomendasi sesuai dengan hasil post test Bapak/Ibu.
  • Jika hasilnya tidak lulus maka akan direkomendasikan untuk mengulang post test.
Berikut ini kami bagikan referensi jawaban dari soal post test modul 2 pada topik Merdeka Belajar yang dapat digunakan sebagai acuan dalam menjawab soal postest modul 2. Karena soal yang muncul di aplikasi PMM diacak tentu urutannya tidak persis seperti yang kami bagikan, maka telitilah saat membaca dan mengisi soal.

Soal dan Kunci Jawaban Post Test Modul 2 Topik: Merdeka Belajar

  1. Ki Hadjar Dewantara mendefinisikan “Pendidikan” sebagai “tuntunan”. Artinya...
    1. Tuntunan guru untuk membimbing murid
    2. Tuntunan dalam proses pembelajaran
    3. Tuntunan murid untuk berprestasi
    4. Tuntunan dalam hidup tumbuhnya murid sesuai dengan kodratnya
  2. Apa definisi dari “mendidik” yang paling tepat menurut Ki Hadjar Dewantara?
    1. Menuntun segala kodrat yang ada pada murid, agar mereka dapat mencapai keselamatan dan kebahagiaan yang setinggi-tingginya, baik itu sebagai manusia maupun anggota masyarakat.
    2. Menuntun kehidupan murid agar mereka mampu menghadapi perubahan lingkungan dan menjalin hubungan sosial dan budaya yang ada di sekitarnya.
    3. Mengajarkan murid mengenai hal-hal yang belum diketahui sehingga membuatnya menjadi lebih tahu agar wawasan dan keterampilan yang dimiliki lebih baik untuk masa depannya.
    4. Menetapkan kebutuhan murid dengan melihat karakteristik setiap murid agar proses pendidikannya dapat berjalan dengan lebih optimal
  3. Berikut ini adalah bentuk praktik pengajaran, kecuali:
    1. Guru menyampaikan cara membuat puisi
    2. Guru mengamati minat murid terhadap puisi
    3. Murid mempelajari ragam puisi yang disampaikan guru
    4. Guru meminta murid membuat puisi sesuai teori yang diajarkan
  4. Menurut Ki Hadjar Dewantara, ... merupakan cara menyampaikan ilmu atau manfaat bagi hidup anak-anak secara lahir maupun batin.
    1. Menuntun
    2. Tuntunan
    3. Pendidikan
    4. Pengajaran
  5. Menurut Ki Hadjar Dewantara, salah satu hasil dari "tuntunan" orang dewasa terhadap kekuatan-kekuatan yang dimiliki murid adalah...
    1. Perubahan dasar hidup dan tumbuh kembangnya
    2. Akal budi yang berkembang
    3. Kekuatan murid yang semakin meningkat
    4. Arah minat dan perubahan karakteristik diri
  6. Berikut pernyataan yang sesuai terkait pemahaman terhadap kata "pendidikan" dan "pengajaran" menurut Ki Hadjar Dewantara...
    1. Tuntunan adalah salah satu bagian dari pengajaran
    2. Tuntunan adalah salah satu bagian dari pendidikan
    3. Pengajaran adalah salah satu bagian dari Pendidikan
    4. Pendidikan adalah salah satu bagian dari tuntunan
  7. Hanya fokus pada orientasi kognitif dalam pembelajaran dapat menyebabkan...
    1. Murid malas belajar
    2. Perkembangan kecakapan emosi dan sosial murid terabaikan
    3. Murid tertekan untuk sekolah
    4. Sistem penilaian tidak sesuai
  8. Menurut Ki Hadjar Dewantara, sistem pendidikan barat mengedepankan rasio dan ilmu pengetahuan tanpa adanya...
    1. Pendidikan emosional dan kecerdasan
    2. Olah rasa dan pendidikan intelektual
    3. Pendidikan intelektual dan emosional
    4. Pendidikan emosional dan olah rasa
  9. Dasar utama yang dicita-citakan Ki Hadjar Dewantara untuk mencapai keluhuran manusia, nusa dan bangsa adalah kemerdekaan setiap murid untuk mampu mengatur dirinya sendiri agar seperti tersebut di bawah ini, kecuali...
    1. Berpikir merdeka dalam ketertiban bersama
    2. Berperasaan
    3. Dapat bekerja berdasarkan kehendak
    4. Mengatur orang lain
  10. Sifat pendidikan yang paling sesuai dengan bangsa kita menurut Ki Hadjar Dewantara adalah ...
    1. Humanis, Oportunis, Kerakyatan
    2. Humanis, Kerakyatanm dan Praktis
    3. Humanis, Kerakyatan, dan Kebangsaan
    4. Humanis, Kebangsaan dan Intelektualistis
  11. Penanda manusia merdeka menurut Ki Hadjar Dewantara adalah berikut ini kecuali...
    1. Berdaya
    2. Berbudi pekerti
    3. Beriman
    4. Berkuasa atas kehendak diri
  12. Pengembangan budi pekerti (olah rasa, karakter), pikiran (olah pikir) dan jasmani (olah raga) murid melalui pendidikan tidak dapat dipisahkan, karena...
    1. Penting untuk masa depan
    2. Membuat diri murid menjadi seimbang
    3. Akan menuntun bagaimana cara hidup dan memelihara hidup murid
    4. Merupakan pokok pembelajaran dalam pendidikan
Demikianlah soal dan kunci jawaban post tes modul 2 topik Merdeka Belajar, semoga Bapak/Ibu mendapatkan hasil yang memuaskan. Terima kasih

Berikan Komentar Anda

0 Komentar